Tentang Sellena

Sellena adalah platform yang menghubungkan produsen langsung dengan seller, reseller, dan dropshipper.

Kami memastikan produk berasal dari produsen, sehingga kamu mendapatkan harga terbaik tanpa perantara. Pesanan akan dikirim langsung ke pembeli atas nama toko kamu tanpa perlu stok dan tanpa repot packing.

Sellena.id adalah platform dropship dan reseller yang membantu siapa saja memulai dan mengembangkan bisnis online dengan sistem yang mudah, praktis, dan terpercaya.
Sangat cocok. Sellena dirancang untuk pemula tanpa pengalaman bisnis, dengan sistem yang simpel, panduan jelas, dan dukungan customer service.
Tidak. Kamu bisa mulai bisnis di Sellena tanpa modal besar, terutama dengan sistem dropship yang tidak memerlukan stok barang. hanya daftar member saja.
Produk Sellena berasal dari supplier terkurasi yang telah melalui proses seleksi untuk memastikan kualitas dan kelayakan jual.
Pembayaran dilakukan sebelum pesanan diproses melalui metode yang tersedia, seperti QRIS dan Transfer Bank (BNI, Mandiri, dll). Setelah pembayaran terkonfirmasi, pesanan otomatis masuk ke proses pengiriman.
Sellena bekerja sama dengan ekspedisi terpercaya. Pengiriman dilakukan langsung ke alamat pembeli sesuai data yang kamu input atas nama Tokomu

Kamu punya pertanyaan lain?

Hubungi kami 24/7